Assalamualaikum Wr. Wb,

Hai semua teman, karyawan, guru MIN 3 Jakarta Timur. Dalam rangka meningkatkan Transparansi dan memudahkan Komunikasi serta Dokumentasi Madrasah, Insyaallah Halaman ini akan menjadi fitur baru di website MIN 3 Jakarta Timur kita tercinta ini. Mohon doanya dan dukungannya.